RAYAKAN HUT KEMERDEKAAN RI, PESERTA KKL-DR MEMPAWAH 1 BERSAMA MAHASISWA STAIM MEMPAWAH GELAR UPACARA BENDERA DI PONDOK PESANTREN KHAIRUL HIKMAH
| |

RAYAKAN HUT KEMERDEKAAN RI, PESERTA KKL-DR MEMPAWAH 1 BERSAMA MAHASISWA STAIM MEMPAWAH GELAR UPACARA BENDERA DI PONDOK PESANTREN KHAIRUL HIKMAH

Selasa (17/08) pukul: 07.30-08.30 WIB, dalam rangka memperingati HUT Kemerdekaan RI ke-76, Peserta KKL-DR Mempawah 1 melakukan upacara bendera bersama Santri Pondok Pesantren Khairul Hikmah, Jl Patih Gumentar, Desa Pasir, Mempawah Hilir, Kabupaten Mempawah. Setelah upacara bendera dilanjutkan dengan kegiatan perlombaan. Pelaksanaan upacara bendera berjalan khidmat. Upacara bendera HUT RI ke-76 tahun 2021 diisi dengan…

PESERTA KKL-DR MEMPAWAH 1 SAMBUT 1 MUHARRAM DENGAN TRADISI TACIN RESEM
| |

PESERTA KKL-DR MEMPAWAH 1 SAMBUT 1 MUHARRAM DENGAN TRADISI TACIN RESEM

Senin (09/08) dalam rangka menyambut 1 Muharram 1443 H, Peserta KKL-DR Mempawah 1 bersama Santri TPA Nurul Hidayah dan Masyarakat Desa Pandan Sari, Kecamatan Anjongan, Kabupaten Mempawah melakukan tradisi Tacin Resem khas Suku Madura. Kegiatan ini dimulai pukul: 18.30-19.30 WIB. Setelah salawat dan ceramah agama dilanjutkan dengan makan bersama Tacin Resem khas Suku Madura. “Tacin…

PERINGATI HARI KEMERDEKAAN RI KE-76, PESERTA KKL-DR PONSEL 1 GELAR UPACARA BENDERA BERSAMA SANTRI TUNA NETRA LPAI ARRAHMAH
| |

PERINGATI HARI KEMERDEKAAN RI KE-76, PESERTA KKL-DR PONSEL 1 GELAR UPACARA BENDERA BERSAMA SANTRI TUNA NETRA LPAI ARRAHMAH

Peserta KKl-DR Pontianak Selatan 1 bersama santri tuna netra LPAI Arrahmah mengikuti upacara bendera dalam rangka memperingati Hari Kemerdekaan Republik Indonesia ke-76, Selasa (17/08) di Pontianak. Petugas upacara sebagian merupakan santri LPAI Arrahmah telah menempati barisan. Beberapa dari peserta, termasuk petugas terlihat rapi mengenakan pakaian yang bernuansa putih. Sementara para pengurus dan Peserta KKL-DR Pontianak…

MANFAATKAN PLATFORM DIGITAL, KKL-DR WILAYAH SINGKAWANG BERHASIL SUMBANGKAN KASUR DAN LEMARI UNTUK PANTI ASUHAN AL-MA’ARIF SINGKAWANG
| |

MANFAATKAN PLATFORM DIGITAL, KKL-DR WILAYAH SINGKAWANG BERHASIL SUMBANGKAN KASUR DAN LEMARI UNTUK PANTI ASUHAN AL-MA’ARIF SINGKAWANG

Peserta KKL-DR Wilayah Singkawang berhasil memberikan donasi berupa 4 buah kasur, 2 lemari, sembako, perlengkapan mandi dan mencuci, serta konsumsi berupa makan siang ke Panti Asuhan Al-Ma’arif Singkawang, Minggu (14/08). Sumbangan tersebut didapatkan melalui donasi yang dibuka dari tanggal 9-13 Agustus 2021 melalui pamflet digital yang dibagikan setiap hari oleh seluruh Peserta KKL-DR Wilayah Singkawang….

DEMI TINGKATKAN KEKOMPAKAN, PESERTA KKL-DR PONTIANAK BARAT 1 GELAR RAPAT EVALUASI
| |

DEMI TINGKATKAN KEKOMPAKAN, PESERTA KKL-DR PONTIANAK BARAT 1 GELAR RAPAT EVALUASI

Peserta Kuliah Kerja Lapangan Dari Rumah (KKL-DR) IAIN Pontianak Wilayah Pontianak Barat 1 melaksanakan rapat di rumah salah satu Peserta KKL-DR, Jl. Bersama Gg. Jariah 2 no. 45, Sabtu (14/08) pukul: 10.30 WIB hingga 14.00 WIB. Rapat kali ini membahas persiapan Hari Kemerdekaan RI ke-76 dan sekaligus evaluasi kelompok. Selain itu disampaikan pula mengenai laporan…

PESERTA KKL-DR PONTIANAK BARAT 1 IKUTI SALAWAT 40 MAJELIS MASJID SIRAJUL MUNIR
| |

PESERTA KKL-DR PONTIANAK BARAT 1 IKUTI SALAWAT 40 MAJELIS MASJID SIRAJUL MUNIR

Peserta KKL-DR Pontianak Barat 1 mengikuti agenda rutin salawat 40 yang diselenggarakan oleh Majelis Masjid Sirajul Munir, Jalan Komyos Sudarso, Kamis (14/08) pukul: 13.30 WIB. Kegiatan ini berjalan dengan lancar dan baik. Salah satu Peserta KKL-DR Pontianak Barat 1, Indah Oktaviani mengungkapkan, kegiatan ini sangat bagus apalagi jika anak muda turut serta dalam kegiatannya. “Kegiatan…

MANTAP! PESERTA KKL-DR KKR 06 SALURKAN BANTUAN SEMBAKO KE PANTI ASUHAN BAITUL HIKMAH
| |

MANTAP! PESERTA KKL-DR KKR 06 SALURKAN BANTUAN SEMBAKO KE PANTI ASUHAN BAITUL HIKMAH

Minggu (15/08) pukul: 15.00 WIB Peserta KKL-DR KKR 06 menyalurkan bantuan paket sembako berupa beras sebanyak 100 kg, gula 38 kg, dan teh sebanyak 36 kotak yang disalurkan ke Panti Asuhan Baitul Hikmah, Jalan Tanggul Laut, Desa Sungai Rengas, Kecamatan Sungai Kakap, Kabupaten Kubu Raya. Sabran selaku Koordinator Wilayah KKL-DR KKR 06 menjelaskan, agenda ini…

PESERTA KKL-DR IAIN PONTIANAK POSKO SEBANGKI IKUT ANDIL DALAM PENGADAAN BAHAN MATERIAL PEMBANGUNAN MASJID AL-IKHLAS
| |

PESERTA KKL-DR IAIN PONTIANAK POSKO SEBANGKI IKUT ANDIL DALAM PENGADAAN BAHAN MATERIAL PEMBANGUNAN MASJID AL-IKHLAS

Peserta KKL-DR IAIN Pontianak Wilayah Landak Posko Sebangki melakukan gotong-royong bersama masyarakat dalam pengadaan bahan material pembangunan Masjid Al-Ikhlas, Desa Rantau Panjang, Jumat (13/08). Gotong-royong kali ini berupa pengambilan pasir untuk bahan material masjid yang letaknya tidak jauh dari pemukiman warga, kurang lebih 500 meter, yakni di pangkalan motor air Dusun Sungai Jawi, Desa Rantau…

PERINGATI 1 MUHARRAM, PESERTA KKL-DR KKR 12 SALAWATAN BERSAMA MASYARAKAT SUNGAI ASAM
| |

PERINGATI 1 MUHARRAM, PESERTA KKL-DR KKR 12 SALAWATAN BERSAMA MASYARAKAT SUNGAI ASAM

Selasa (10/08) dalam rangka memperingati malam 1 Muharram, Peserta KKL-DR KKR 12 bersama masyarakat Sungai Asam melaksanakan salawat bersama. Masyarakat sangat antusias menyambut Tahun Baru Islam pada 1 Muharram 1443 H. Kegiatan dilakukan di salah satu rumah warga Dusun Sidomulyo, Desa sungai Asam, Kecamatan Sungai Raya. Kegiatan dimulai pukul: 20.00 s.d. 21.00 WIB. Kegiatan diisi…

DEMI SUKSESKAN ACARA 1 MUHARRAM 1443 H, PESERTA KKL-DR LANDAK GELAR RAKOR BERSAMA PERANGKAT DESA MUNGGU
| |

DEMI SUKSESKAN ACARA 1 MUHARRAM 1443 H, PESERTA KKL-DR LANDAK GELAR RAKOR BERSAMA PERANGKAT DESA MUNGGU

Sabtu (09/08) dalam rangka menyambut kegiatan 1 Muharam 1443 H, Peserta KKL-DR IAIN Pontianak Wilayah Landak bersama Perangkat Desa Munggu dan Perangkat Dusun Munggu mengadakan rapat yang membahas tentang agenda apa yang akan diadakan dalam menyambut kegiatan 1 Muharam 1443 H. Dalam pembahasan rapat tersebut tercetus beberapa rancangan kegiatan yaitu pawai obor, dan beberapa lomba…