IAIN Pontianak

Bahasa IndonesiaالعربيةEnglish

Meriahkan Hari Jadi IAIN Pontianak ke 55 Tahun dengan Seminar Pendidikan

Pontianak (iainptk.ac.id) – Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Pontianak sedang merayakan Hari Jadi ke 55 Tahun. Tepatnya pada 6 Agustus 1969-2024. Salah satu kegiatannya adalah Seminar Pendidikan. Acara yang bertajuk “Penguatan Konsolidasi Civitas Akademika dan Partisipasi Publik” Karena kini IAIN Pontianak sedang bertransformasi menjadi Universitas Islam Negeri (UIN) Pontianak, dengan memperkuat konsolidasi civitas akademika dan […]

Meriahkan Hari Jadi IAIN Pontianak ke 55 Tahun dengan Seminar Pendidikan Read More »

Evaluasi Sistem Kerja Jabatan Fungsional di IAIN Pontianak: Langkah Menuju Transformasi Optimal

Pontianak (iainptk.ac.id) – Sebanyak 117 pejabat dan pegawai IAIN Pontianak mengik  uti evaluasi implementasi sistem kerja dan kedudukan jabatan fungsional berdasarkan KMA 1179 tahun 2022. Kegiatan ini mengundang Rektor IAIN Pontianak, para wakil rektor, para dekan dan direktur pasca sarjana, kepala SPI, kepala satuan pengawas internal, para ketua lembaga dan unit di lingkungan IAIN Pontianak.

Evaluasi Sistem Kerja Jabatan Fungsional di IAIN Pontianak: Langkah Menuju Transformasi Optimal Read More »

IAIN Pontianak Gelar Workshop Pemutakhiran Kurikulum

Pontianak (iainptk.ac.id) – Pada Senin, 30 Juli 2024, Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Pontianak menyelenggarakan workshop pemutakhiran kurikulum di Aula Gedung Abdul Rani. Kegiatan ini berlangsung selama tiga hari, diikuti oleh seluruh dosen dari berbagai fakultas, serta menghadirkan pemateri kompeten, yaitu Prof. Dr. H. Fajri Ismail, M.Pd.I. Selain itu, acara ini dihadiri oleh pejabat-pejabat IAIN

IAIN Pontianak Gelar Workshop Pemutakhiran Kurikulum Read More »

Rapat Koordinasi Cleaning Service IAIN Pontianak untuk Peningkatan Kualitas Kebersihan

Pontianak (iainptk.ac.id) – Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Pontianak akan mengadakan rapat koordinasi untuk seluruh Cleaning Service (CS) di lingkungan kampus. Rapat ini bertujuan untuk meningkatkan kualitas kebersihan serta koordinasi antara CS Kantor dan CS Lapangan. Pertemuan ini akan berlangsung di Ruang Rapat Kepala Biro AUAK lantai 2 pada hari Senin, 29 Juli 2024. Rapat

Rapat Koordinasi Cleaning Service IAIN Pontianak untuk Peningkatan Kualitas Kebersihan Read More »

Kuliah Umum Internasional Fasya Bahas Hak Asasi Manusia dan Syariah Bersama Prof. Madya Dr. Zaimuariffuddin

Pontianak (iainptk.ac.id) Fakultas Syariah (Fasya) IAIN Pontianak menggelar kuliah umum internasional dengan tema “Hak Asasi Manusia dan Keserasian dengan Syariah,” Senin (29/07/2024). Seminar ini di isi oleh Prof. Madya Dr. Zaimuariffuddin Shukri Nurdin, Ketua Jabatan Pendidikan UNIMAS, Malaysia. Dihadiri oleh pejabat fakultas dan mahasiswa Syariah, termasuk Dekan Fasya Dr. Firdaus Ahmad, SH., M.Hum, Wakil Dekan,

Kuliah Umum Internasional Fasya Bahas Hak Asasi Manusia dan Syariah Bersama Prof. Madya Dr. Zaimuariffuddin Read More »

FTIK IAIN Pontianak Gelar Seminar Internasional Bersama Universiti Malaysia Sarawak

Pontianak (iainptk.ac.id) – Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan (FTIK) IAIN Pontianak menyelenggarakan seminar internasional pada Senin, 29 Juli 2024, di ruang teater lantai 5 Gedung Prof. Kh. Saifudin Zuhri. Acara ini merupakan bagian dari kerjasama antara IAIN Pontianak dan Universiti Malaysia Sarawak (UNIMAS), yang bertujuan untuk meningkatkan hubungan akademis dan berbagi pengetahuan antara kedua institusi.

FTIK IAIN Pontianak Gelar Seminar Internasional Bersama Universiti Malaysia Sarawak Read More »

Seminar Internasional IAIN Pontianak dan UNIMAS Serawak: “Bijak dalam Berdakwah, Berkomunikasi, dan Berkarya di Media Sosial”

Pontianak, (iainptk.ac.id) 29 Juli 2024 – Fakultas Ushuludin Adab dan Dakwah (FUAD) IAIN Pontianak bekerja sama dengan Universiti Malaysia Sarawak (UNIMAS) Serawak, Malaysia, menggelar seminar internasional yang bertajuk “Bijak dalam Berdakwah, Berkomunikasi, dan Berkarya di Media Sosial”. Acara ini diselenggarakan di IAIN Pontianak dan menghadirkan dua narasumber ahli, yaitu Dr. Harjani Hifni, Lc., M.A. dosen

Seminar Internasional IAIN Pontianak dan UNIMAS Serawak: “Bijak dalam Berdakwah, Berkomunikasi, dan Berkarya di Media Sosial” Read More »

TRENDING TOPIK INOVASI LAYANAN HAJI 2024

Oleh: Prof. Dr. H. Syarif, S.Ag. MA* Kementerian agama tentunya sebagai penyelenggara haji setiap tahuanbya. Penyelenggaraan ini sebagai bentuk pelayaman keagamaan bagi umat Islam Indonesia. Setidaknya 4 tahun terakhir indeks tingkat kepercayaan jamaah atas penyelenggaraan haji selalu meningkat. Tahun 2023 dicapat indeks kepercataan jamaah mencapai 90 %. Tahun 2024 ini indeks kepercayaan jamaah ditarget bisa

TRENDING TOPIK INOVASI LAYANAN HAJI 2024 Read More »

Lima Inovasi yang Jadi Kunci Sukses Haji 2024

Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas menyebut ada lima inovasi yang menjadi kunci suksesnya penyelenggaraan ibadah haji 1445 H/2024 M. Kelima hal tersebut disampaikan Menag saat menutup operasional penyelenggaraan ibadah haji 1445 H/2024 M di Asrama Haji Pondok Gede, Jakarta. “Inovasi pertama yang kami lakukan adalah transformasi digital dalam rekrutmen petugas,” ungkap Menag Yaqut, Kamis (25/7/2024). Pendaftaran petugas

Lima Inovasi yang Jadi Kunci Sukses Haji 2024 Read More »