HEBAT! PESERTA KKL-DR WILAYAH BENGKAYANG RINTIS TPA DI DUSUN SEGEDONG
| |

HEBAT! PESERTA KKL-DR WILAYAH BENGKAYANG RINTIS TPA DI DUSUN SEGEDONG

Bengkayang – Peserta KKL-DR IAIN Pontianak Wilayah Bengkayang merintis sekaligus menyelenggarakan TPA perdana di Dusun Segedong, Senin (02/08). Kegiatan tersebut dibuka langsung oleh Peserta KKL-DR IAIN Pontianak. Perintisan TPA ini dilakukan melihat kondisi pendidikan agama tingkat anak yang memprihatinkan. TPA dilaksanakan di dua tempat pembelajaran yaitu di Masjid Nurul Yaqin dan di musala. Dilakukannya pemisahan…

JALIN SILATURAHMI DENGAN MASYARAKAT KAMPUNG PARIT CINA, PESERTA KKL-DR KKR 05 DAPAT APRESIASI
| |

JALIN SILATURAHMI DENGAN MASYARAKAT KAMPUNG PARIT CINA, PESERTA KKL-DR KKR 05 DAPAT APRESIASI

Sabtu (07/08) Peserta KKL-DR KKR 05 menjalin silaturahmi kepada masyarakat Desa Durian khususnya Kampung Parit Pangeran dan Kampung Parit Cina yang berada di Desa Parit Baru. Ajang silaturahmi tersebut mendapat apresiasi dari masyarakat yang berada di kampung tersebut khususnya masyarakat Parit Cina. Silaturahmi yang dilakukan dalam waktu dua hari tersebut, 7-8 Agustus mampu membuat warga…

AKSI PEDULI SESAMA, PESERTA KKL-DR PONTIANAK BARAT 3 BAGIKAN NASI KOTAK GRATIS KEPADA MASYARAKAT
| |

AKSI PEDULI SESAMA, PESERTA KKL-DR PONTIANAK BARAT 3 BAGIKAN NASI KOTAK GRATIS KEPADA MASYARAKAT

Pontianak – Peserta KKL-DR Pontianak Barat 3 melakukan aksi peduli kepada masyarakat di Pontianak Barat Jumat (06/08). Aksi peduli kepada masyarakat yang dimaksud yaitu membagikan nasi kotak dengan melewati rute Jl. Tabrani Ahmad, Jl. Dr. Wahidin, Jl. Pangeran Nata Kusuma, Jl. Johar, Jl. Jendral Urip, dan Pasar Mawar. Sejumlah nasi kotak diberikan kepada pekerja di…

PESERTA KKL-DR KAPUAS HULU 1 GOTONG ROYONG BERSAMA WARGA BERSIHKAN LAPANGAN BOLA
| |

PESERTA KKL-DR KAPUAS HULU 1 GOTONG ROYONG BERSAMA WARGA BERSIHKAN LAPANGAN BOLA

Kedamin Darat Putussibau Selatan, Sabtu (07/08) Pukul 09.30 WIB. Peserta KKL-DR IAIN Pontianak Wilayah Kapuas Hulu 1 Posko Putussibau Utara bahu-membahu bersama masyarakat gotong-royong membersihkan lapangan bola. Kegiatan gotong-royong ini berlangsung di Desa Kedamin Darat, Kecamatan Putussibau Selatan, Kabupaten Kapuas Hulu. Dalam kegiatan tersebut Peserta KKL-DR IAIN Pontianak Wilayah Kapuas Hulu 1 bersama masyarakat membersihkan…

PESERTA KKL-DR PONTIANAK KOTA 3 BERSAMA KELURAHAN TENGAH LAKUKAN PENYEMPROTAN DISINFEKTAN SARANA UMUM
| |

PESERTA KKL-DR PONTIANAK KOTA 3 BERSAMA KELURAHAN TENGAH LAKUKAN PENYEMPROTAN DISINFEKTAN SARANA UMUM

Rabu (04/08) Peserta KKL-DR Pontianak Kota 3 ikut andil dalam penyemprotan cairan disinfektan bersama Kelurahan Tengah, Kecamatan Pontianak Kota. Sebelum melakukan penyemprotan, Sekretaris Kelurahan Tengah, Elsa memberikan arahan terlebih dahulu terkait lokasi yang akan dijadikan target penyemprotan. Kegiatan tersebut turut melibatkan salah satu Anggota Kepolisian dan Babinsa untuk mengawasi penyemprotan. “Penyemprotan ini dilakukan di beberapa…

PASANG DEKORASI MASJID HAQUL YAQIN, PESERTA KKL-DR PONTIANAK KOTA 1 HARAP JAMAAH SEMAKIN TERTIB DAN DISIPLIN
| |

PASANG DEKORASI MASJID HAQUL YAQIN, PESERTA KKL-DR PONTIANAK KOTA 1 HARAP JAMAAH SEMAKIN TERTIB DAN DISIPLIN

Sabtu (07/08) Peserta KKL-DR Wilayah Pontianak Kota 1 melakukan kegiatan pemasangan plang tata tertib sholat, plang batas suci, plang toilet dan tempat wudhu pria, plang toilet, dan tempat wudhu wanita. Kegiatan ini dilaksanakan pukul: 09.00-11.30 WIB di Masjid Haqul Yaqin, Jl Petani. Kegiatan pemasangan ini dilakukan karena masih adanya beberapa jamaah masjid yang masih kurang…

MANTAP! PEDULI MASYARAKAT, PESERTA KKL-DR PONTIANAK KOTA 1 BAGIKAN NASI GRATIS
| |

MANTAP! PEDULI MASYARAKAT, PESERTA KKL-DR PONTIANAK KOTA 1 BAGIKAN NASI GRATIS

Sabtu (07/08) Peserta KKL-DR Wilayah Pontianak Kota 1 kembali turun ke jalan. Kali ini dalam rangka membagikan nasi gratis. Menu nasi yang dibagikan yaitu nasi putih, tahu telor semur, dan bihun goreng. Sasaran pembagian nasi adalah masyarakat yang ada di sekitar tempat pembuangan sampah (pemulung), tukang becak, hingga orang yang tidur di emperan ruko. Pembagian…

SAMBUT MUHARRAM DAN 17 AGUSTUS, PESERTA KKL-DR PONTIANAK KOTA 1 SIAPKAN BERBAGAI LOMBA MENARIK
| |

SAMBUT MUHARRAM DAN 17 AGUSTUS, PESERTA KKL-DR PONTIANAK KOTA 1 SIAPKAN BERBAGAI LOMBA MENARIK

Kamis (05/08) Peserta KKL-DR Wilayah Pontianak Kota 1 melakukan kunjungan ke salah satu rumah qur’an yang berada di Jl. Hm. Suwignyo Gg. Sidomukti, Rumah Qur’an Babul Jannah. Kunjungan ini bertujuan untuk melakukan sosialisasi dan pengenalan kepada anak-anak di sekitar Masjid Babul Jannah dalam rangka untuk menyambut program unggulan KKL-DR Wilayah Pontianak Kota 1 pada tanggal…

PESERTA KKL-DR LANDAK BERPARTISIPASI DALAM PROSES BELAJAR MENGAJAR DI SDN 39 MANGGU
| |

PESERTA KKL-DR LANDAK BERPARTISIPASI DALAM PROSES BELAJAR MENGAJAR DI SDN 39 MANGGU

Selasa (02/08) Peserta KKL-DR Wilayah Landak disambut baik oleh Kepala SD Negeri 39 Manggu. Kunjungan Peserta KKL-DR Wilayah Landak ke SD Negeri 39 Manggu untuk membantu proses kegiatan belajar mengajar di sekolah tersebut. Sekolah Dasar Negeri 39 Manggu yang berada di Dusun Manggu, Desa Munggu, Kecamatan Ngabang, Kabupaten Landak ini merupakan satu-satunya sekolah dasar negeri…

PESERTA KKL-DR KKR 03 KUNJUNGI SALAH SATU RUMAH PRODUKSI MAKANAN DI RASAU JAYA
| |

PESERTA KKL-DR KKR 03 KUNJUNGI SALAH SATU RUMAH PRODUKSI MAKANAN DI RASAU JAYA

Rabu (04/08) Peserta KKL-DR KKR 03 melakukan kunjungan ke salah satu rumah produksi kerupuk bawang yang berada di Dusun Tanjung Wangi, Desa Rasau Jaya Umum, Kecamatan Rasau Jaya, Kabupaten Kubu Raya. Kunjungan tersebut bertujuan mencari informasi terkait apa saja yang menjadi kendala para pengusaha kerupuk yang ada di Rasau Jaya Khususnya di Desa Rasau Jaya…