PEDULI PENDIDIKAN ANAK USIA DINI, PESERTA KKL-DR KKR 03 LATIH MURID PAUD RASAU JAYA MENGGAMBAR
Kamis (19/08) Peserta KKL-DR IAIN Pontianak Wilayah Kubu Raya 03 melakukan kunjungan ke Pendidikan Anak Usia Dini di Desa Rasau Jaya Umum. Selain berkunjung Peserta KKL-DR juga membantu meningkatkan kreativitas anak. Murid-murid PAUD tersebut menyambut baik kedatangan Peserta KKL-DR. Niky, salah satu tenaga pengajar mengatakan, ”Kegiatan ini sangat bagus untuk membantu meningkatkan kreativitas anak, apalagi […]