Kepala UPT BKN Pontianak: Peserta CPNS Jangan Datang Terlambat!
|

Kepala UPT BKN Pontianak: Peserta CPNS Jangan Datang Terlambat!

Pontianak (iainptk.ac.id) — Kepala UPT Badan Kepegawaian Negara (BKN) Pontianak, Dedi Hafidin, S.Kom, menegaskan kepada seluruh peserta tes Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) untuk datang tepat waktu sesuai jadwal yang ditentukan. “Jangan sampai ada peserta tes CPNS yang datang terlambat. Satu jam sebelum pelaksanaan SKD CPNS peserta harus sudah berada di…

Buka Rakernas, Menag Tegaskan Tidak Ada ‘Hanky Panky’ di Kemenag
| |

Buka Rakernas, Menag Tegaskan Tidak Ada ‘Hanky Panky’ di Kemenag

Jakarta (iainptk.ac.id) — Menteri Agama Fachrul Razi meminta jajarannya untuk memoderatkan cara beragama dan meningkatkan prestasi kerja. “Saya merasa bangga, saat ini banyak sekali kemajuan yang sudah ada di Kementerian ini, dan harus terus dipertahankan serta dilakukan perbaikan kalau masih kurang. Kita juga harus tegaskan komitmen sekali lagi, bahwa tidak ada hanky panky di Kementerian…

Rakernas Kemenag dan Moderasi Beragama
|

Rakernas Kemenag dan Moderasi Beragama

Oleh: Dr. Syarif, Rektor IAIN Pontianak Rapat Kerja Nasional (Rakernas)  Kementerian Agama Republik Indonesia dilaksanakan pada hari Rabu-Jumat tanggal 29-31 Januari 2020. Satu titik fokus yang mewarnai dan dominan dalam sambutan-sambutan, penyampaian materi-matari, dan dalam penyampaian summary oleh Sekjend Kemenag bahkan dalam arahan Wamenag khusus disampaikan makalah tentang moderasi beragama. Fenomena sosial belakangan ini memang…

Seleksi Kompetensi Dasar CPNS IAIN Pontianak, Berikut Ini Jadwal dan Lokasinya Pontianak
|

Seleksi Kompetensi Dasar CPNS IAIN Pontianak, Berikut Ini Jadwal dan Lokasinya Pontianak

PONTIANAK (iainptk.ac.id) — Kementerian Agama telah mengumumkan jadwal dan lokasi pelaksanaan Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) tahun anggaran 2020. Total sudah ada 17 provinsi dari 21 provinsi yang jadwalnya sudah dikeluarkan oleh Badan Kepegawaian Negara (BKN). Adapun jadwal pelaksanaan SKD CPNS IAIN Pontianak akan diselenggarakan pada tanggal 12-13 Februari 2020. Lokasi…

Capaian dan Target Wakil Rektor Bidang Kemahasiswaan dan Kerjasama IAIN Pontianak
|

Capaian dan Target Wakil Rektor Bidang Kemahasiswaan dan Kerjasama IAIN Pontianak

Bengkayang (iainptk.ac.id) — Rapat Kerja (Raker) IAIN Pontianak yang berlangsung di Kahyangan Resort Kabupaten Bengkayang. Berlangsung selama empat hari di mulai dari tanggal 20-23 Januari 2020. Pada hari kedua, materi pertama disampaikan oleh Wakil Rektor Bidang Kemahasiswaan dan kerjasama, Dr. Abdul Mukti, MA., dan moderator dalam penyampaian materi, dipandu oleh Suyati, S.Ag. Wakil Rektor Bidang…

IAIN Pontianak menginisiasi FGD PTKI Kalbar dan Menghasilkan FP2TKI Kalbar
|

IAIN Pontianak menginisiasi FGD PTKI Kalbar dan Menghasilkan FP2TKI Kalbar

Bengkayang (iainptk.ac.id) — Rektor IAIN Pontianak berinisiasi melakukan FGD Pertemuan Forum Perguruan Tinggi Keagamaan Islam (PTKI) Kalimantan Barat (Kalbar). Kegiatan ini berlangsung pada hari Selasa (21/01) pagi hingga siang, berlokasi di Kahyangan Resort Kabupaten Bengkayang. Adapun tujuan dalam kegiatan ini adalah untuk menjalin silaturrahmi, sekaligus  membicarakan beberapa hal terkait Perguruan Tinggi Keagamaan lslam dan dalam…

Ikuti  Rapat Kerja 2020, FUAD IAIN Pontianak Siapkan Agenda Penting
|

Ikuti  Rapat Kerja 2020, FUAD IAIN Pontianak Siapkan Agenda Penting

Bengkayang (iainptk.ac.id) — Dalam rangka meningkatkan kinerja dan evaluasi tahunan,  Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Pontianak melakukan Rapat Kerja (Raker) dengan mengundang seluruh  pejabat di lingkungan Fakultas dan Institut, di Hotel Kahyangan Resort Bengkayang, (20-23/01). Kegiatan yang berlangsung selama  empat hari, dibuka oleh Rektor IAIN Pontianak  Dr. Syarif, MA,  yang juga menyampaikan  materi tentang Kebijakan…

Empat Dosen IAIN Pontianak Dapat Pena Mas Award 2019
|

Empat Dosen IAIN Pontianak Dapat Pena Mas Award 2019

Kahyangan (iainptk.ac.id) — Empat dosen Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Pontianak mendapatkan penghargaan Penelitian dan Pengabdian pada Masyarakat (Pena Mas Award) tahun 2019 dari Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LP2M) IAIN Pontianak. Penghargaan diberikan oleh Wakil Rektor I IAIN Pontianak, Dr. Firdaus Achmad, M.Hum saat Rapat Kerja (Raker) IAIN Pontianak tahun 2020 di Kahyangan…

Rektor IAIN Pontianak: Tahun 2020 Fokus Pada Peningkatan SDM
| |

Rektor IAIN Pontianak: Tahun 2020 Fokus Pada Peningkatan SDM

Bengkayang (iainptk.ac.id) — IAIN Pontianak menggelar Kegiatan Rapat Kerja (Raker), dengan Tema “Peningkatan Mutu Sumber Daya Manusia Menuju IAIN Pontianak Berprestasi dan Maju”. Kegiatan yang berlangsung di Kahyangan Resort Kabupaten Bengkayang, di mulai dari tanggal 20-23 Januari 2020. Adapun peserta yang mengikuti kegiatan ini adalah pejabat di lingkungan IAIN Pontianak yang berjumlah 98 orang. Dalam…

Buah Tangan dari Kelas Bahasa Indonesia: Mahasiswa PAI Launching 200 Buku
|

Buah Tangan dari Kelas Bahasa Indonesia: Mahasiswa PAI Launching 200 Buku

Pontianak (www.iainptk.ac.id) — Gazebo IAIN Pontianak kembali dipadati mahasiswa. Mereka menyaksikan launching buku-buku mereka yang ditulis oleh masing kelas-kelas pada mata kuliah Bahasa Indonesia. Program penulisan buku ini diinisiasi oleh dosen mata kuliah Bahasa Indonesia, Farninda Aditya, M.Pd, Kamis, 16 Januari 2020. Salah satu peserta launching, Muhammad Rifqi mengatakan “kegiatan ini merupakan kegiatan launcing buku…